5 Gim Mobile yang Paling Dinanti Gamers 2023

Minggu 26-03-2023,01:07 WIB
Reporter : Niko Ingrit Kurniawan
Editor : Devi Setiawan

4. The Division Resurgence

BACA JUGA:Tips Memilih Alpukat Matang yang Benar

BACA JUGA:Top 3 Karakter Gadis Mungil yang Menggemaskan dari Berbagai Film Animasi

Perilisan dari gim ini sama dengan gim Rainbow Six Mobile karena sama-sama dikembangkan oleh Ubisoft. Oleh karena itu, gim The Division Resurgence ini juga dijadwalkan akan dirilis tahun 2023 atau 2024 mendatang.

5. Undawn

Gim besutan Garena ini akhirnya memiliki titik jelas mengenai perilisannya. Gim Undawn dengan genre open world survival shooter sangat dinanti oleh para gamers. Pasalnya, game besutan Garena satu ini sudah membuka registrasi open Beta pada beberapa waktu lalu. Garena mengabarkan bahwa game ini akan dirilis pada tahun 2023 ini.

Nah, itulah beberapa game mobile yang akan dirilis tahun 2023 ini. Mana yang paling kalian nantikan?*

Kategori :